Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Siswi SMP di Ciracas Diduga Lompat dari Lantai 3 karena Dirisak

image-gnews
Suasana rumah SN, 14 tahun, di kawasan Sukmajaya, Depok, Jumat 17 Januari 2020. SN merupakan siswi SMPN 147 yang tewas dengan cara lompat dari gedung lantai 3 sekolah tersebut. TEMPO/ADE RIDWAN
Suasana rumah SN, 14 tahun, di kawasan Sukmajaya, Depok, Jumat 17 Januari 2020. SN merupakan siswi SMPN 147 yang tewas dengan cara lompat dari gedung lantai 3 sekolah tersebut. TEMPO/ADE RIDWAN
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - SN, siswi SMP Negeri di Ciracas, Jakarta Timur diduga bunuh diri karena dirisak oleh teman-temannya. Dugaan ini muncul setelah tangkapan layar tentang isi percakapan SN dengan seseorang di aplikasi WhatsApp beredar dan viral di media sosial Twitter.

Dalam isi percakapan yang diunggah oleh akun @sidaee itu, SN juga mengungkapkan keinginannya melompat dari lantai atas di sekolahnya. "Gua beneran bakal loncat," tulis SN di aplikasi chatting yang viral pada Ahad, 19 Januari 2020.

Selain isi potongan chat dengan orang yang tak disebut namanya, akun @sidaeee juga membagikan tangkapan layar yang mengatakan bahwa SN mengalami perisakan oleh teman-temannya. Kondisi ini membuat kondisi emosional SN terganggu dan orangtuanya disebut tak mengetahui keadaan itu.

Hingga hari ini, potongan percakapan SN itu viral di Twitter. Warganet pun banyak yang menyampaikan simpatinya terhadap SN. "Sumpah sedih banget.... Ya Tuhan," cuit akun @utamiratnas.

Aksi SN melompat dari lantai 3 sekolahnya terjadi pada Selasa sore, 14 Januari 2020. Akibat tindakannya itu, ia mengalami luka parah dan sempat dibawa ke RS Polri Kramat Jati.

Namun setelah dua hari mendapatkan perawatan intensif, nyawa SN tak tertolong. Sekolah pun baru melaporkan aksi bunuh diri itu ke kepolisian setelah SN tewas.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Kasat Reskrim Polres Jakarta Timur Ajun Komisaris Besar Hery Purnomo mengatakan penyidik baru memeriksa 3 orang saksi dari guru dan penjaga sekolah setelah laporan diterima. Sampai saat ini, Hery menduga kasus ini adalah murni bunuh diri. "Ada indikasi yang bersangkutan melakukan bunuh diri," kata Hery.

Sementara itu penelusuran Tempo ke rumah orang tua SN di kawasan Sukmajaya Depok mendapatkan penolakan wawancara dari keluarga. "Kami enggak mau diliput ya," kata salah seorang keluarga SN, Jumat, 17 Januari 2020.

CATATAN: Bantuan krisis kejiwaan atau tindak pencegahan bunuh diri di Indonesia, bisa menghubungi: Yayasan Pulih (021) 78842580.

ADE RIDWAN

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


PBB: Kehancuran Bangunan di Gaza Terburuk Sejak PD II, Butuh Biaya Rekonstruksi Hingga US$40 Miliar

3 jam lalu

Pria Palestina duduk di reruntuhan rumah yang hancur akibat serangan Israel, di tengah konflik yang sedang berlangsung antara Israel dan Hamas, di Jalur Gaza utara, 22 April 2024. PkkREUTERS/Mahmoud Issa
PBB: Kehancuran Bangunan di Gaza Terburuk Sejak PD II, Butuh Biaya Rekonstruksi Hingga US$40 Miliar

PBB melaporkan kehancuran perumahan di Gaza akibat serangan brutal Israel sejak 7 Oktober merupakan yang terburuk sejak Perang Dunia II.


Analis Politik Sebut Depok Krisis Tokoh Hadapi Dominasi PKS

5 jam lalu

Analis politik dan kebijakan publik Yusfitriadi. Foto : Dokumen Pribadi
Analis Politik Sebut Depok Krisis Tokoh Hadapi Dominasi PKS

Kota Depok sampai saat ini dinilai masih krisis calon pemimpin. Apalagi untuk melawan dominasi PKS dalam Pilkada 2024.


Soal Kematian Brigadir RAT, Kompolnas Ungkap Sejumlah Kejanggalan

9 jam lalu

Konferensi Pers di Polres Metro Jakarta Selatan, pada Senin, 29 April 2024, mengenai kasus Brigadir RA yang tewas di dalam mobil Alphard, pada Kamis, 25 April 2024. TEMPO/Advist Khoirunikmah.
Soal Kematian Brigadir RAT, Kompolnas Ungkap Sejumlah Kejanggalan

Kompolnas menilai masih ada sejumlah kejanggalan dalam kasus kematian Brigadir RAT.


Penemuan Mayat di Kosan Depok, Kepala Tertutup Bantal di Atas Kloset

13 jam lalu

Ilustrasi mayat. Pakistantoday.com
Penemuan Mayat di Kosan Depok, Kepala Tertutup Bantal di Atas Kloset

Polisi telah mengamankan TKP, mencari dan menggali informasi penemuan mayat tersebut.


Altaf Pembunuh Mahasiswa UI Divonis Penjara Seumur Hidup, Jaksa Ajukan Banding

22 jam lalu

Sidang tuntutan Altafasalya Ardnika Basya,  terdakwa pembunuhan mahasiswa UI Muhammad Naufal Zidan di Pengadilan Negeri Depok, Kecamatan Cilodong, Depok, Rabu, 13 Maret 2024. Foto : Humas Kejari Depok
Altaf Pembunuh Mahasiswa UI Divonis Penjara Seumur Hidup, Jaksa Ajukan Banding

JPU akan banding setelah majelis hakim menjatuhkan vonis seumur hidup terhadap Altaf terdakwa pembunuhan mahasiswa UI Muhammad Naufal Zidan.


Viral Pria Robek Tas Hermes di Depan Petugas Bea Cukai Karena Tolak Bayar Pajak: Saya Gak Terima..

1 hari lalu

Ilustrasi petugas bea cukai di bandara. Foto : Bea Cukai
Viral Pria Robek Tas Hermes di Depan Petugas Bea Cukai Karena Tolak Bayar Pajak: Saya Gak Terima..

Viral seorang pria yang merobek tas Hermes mewah miliknya di depan petugas Bea Cukai. Bagaimana duduk persoalan sebenarnya?


Jalan Raya di Cina Ambles, Sedikitnya 48 Orang Tewas

1 hari lalu

Jalan tol runtuh pada Rabu dini hari di Guangdong, Cina. Wang Ruiping/Xinhua
Jalan Raya di Cina Ambles, Sedikitnya 48 Orang Tewas

Korban tewas akibat amblesnya jalan raya di Cina selatan telah meningkat menjadi 48 orang


Keluarga Akui Tak Tahu Detail Masalah Pribadi yang Diduga Sebabkan Brigadir RA Tewas

1 hari lalu

Tempo Explain: Tanda Tanya di Balik Kematian Brigadir Ridhal Ali
Keluarga Akui Tak Tahu Detail Masalah Pribadi yang Diduga Sebabkan Brigadir RA Tewas

Keluarga Brigadir RA masih menunggu hasil pemeriksaan ponsel oleh penyidik Polres Jakarta Selatan


Penyidikan Kematian Brigadir RA Disetop, Ini Kata Kapolri

1 hari lalu

Presiden Partai Buruh sekaligus Presiden Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI) Said Iqbal, Kapolri Listyo Sigit Prabowo, dan Presiden Konfederasi Serikat Pekerja Seluruh Indonesia (KSPSI) Andi Gani Nena Wea dalam konferensi pers May Day di Stadion Madya, Senayan, Jakarta Pusat pada 1 Mei 2024. TEMPO/Amelia Rahima Sari
Penyidikan Kematian Brigadir RA Disetop, Ini Kata Kapolri

Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo merespons perihal penghentian penyidikan kasus kematian Brigadir Ridhal Ali Tomi atau Brigadir RA


Cerita Sepupu saat Memandikan Jenazah Brigadir RA

1 hari lalu

Brigadir Ridhal Ali Tomi, anggota Satuan Lalu Lintas Kepolisian Resor Kota Manado. Dia ditemukan tewas di dalam mobil Toyota Alphard hitam dengan kepala tertembak, di Jalan Mampang Prapatan IV Nomor 20, Jakarta Selatan, Kamis, 15 April 2024. Dok. Instagram
Cerita Sepupu saat Memandikan Jenazah Brigadir RA

Sepupu Brigadir Ridhal Ali Tomi (Brigadir RA), Rudi Dagong, bercerita saat dia memeriksa jenazah hingga memandikannya